Menurut Surat Keputusan Menteri Pendidikan Nasional No. 234/U/2000, Program Studi adalah kesatuan rencana belajar sebagai pedoman penyelenggaraan pendidikan akademik dan/atau profesional yang diselenggarakan atas dasar suatu kurikulum serta ditujukan agar mahasiswa dapat menguasai pengetahuan, keterampilan dan sikap yang sesuai dengan sasaran kurikulum.
Pengelola Program Pascasarjana Fakultas Teknologi Pertanian UGM Periode 2021-2026 :
Departemen TPHP
- Ketua Program Magister Program Studi Ilmu dan Teknologi Pangan : Dr. Ir. Muhammad Nur Cahyanto, M.Sc.
- Ketua Program Magister Program Studi Teknologi Hasil Perkebunan : Prof. Dr. Ir. Chusnul Hidayat
- Ketua Program Doktor Program Studi Ilmu Pangan : Dr. Ria Millati, S.T., M.T.
- Sekretaris Program Magister Program Studi Ilmu dan Teknologi Pangan : Dr. Widiastuti Setyaningsih, S.T.P., M.Sc.
Departemen TPB
- Ketua Program Magister Program Studi Teknik Pertanian : Dr. Ir. Nursigit Bintoro, M.Sc.
- Ketua Program Doktor Program Studi Ilmu Teknik Pertanian : Dr. Rudiati Evi Masithoh, S.T.P., M.Dev.Tech.
Departemen TIP
- Ketua Program Magister Program Studi Teknologi Industri Pertanian : Anggoro Cahyo Sukartiko, S.T.P., M.P., Ph.D.
- Ketua Program Doktor Program Studi Teknologi Industri Pertanian : Dr. Atris Suyantohadi, S.T.P., M.T.